RISETALK #28 : Sakit Menstruasi Benarkah Menikah Obatnya?

Penulis: Nadia Mulanie Editor: Tamaya Feby Erica    Hai, Sobat Remaja! RISETalk kali ini bersama Kak Karina dan Kak Audrey dari Women Tourism akan membahas masalah bulanan perempuan, yaitu nyeri menstruasi. Bagaimana  nyeri itu bisa terjadi? Bagaimana cara mengatasinya? Apakah ada perbedaan nyeri menstruasi sebelum dan sesudah nikah? Nah, ayo kita simak! Pada dasarnya nyeri […]

RISETalk #27 : Stop Bullying

Penulis: Nadia Mulanie Editor: Celine Anastasya   Halo, Sobat Remaja! RISETalk kali ini akan membahas isu kalangan remaja yang telah menjadi permasalahan sejak dulu, yaitu bullying. Bersama Kak Sheren Simamora dan Kak Triajhi Bayu Prasetyo, mari kita bahas apa itu bullying, penyebab terjadinya, dampak terhadap korban, serta bagaimana menyikapi dan menghindarinya.  Bullying merupakan suatu bentuk […]